Cetak Struk ke Printer Bluetooth Aplikasir

Panduan transaksi hutang dengan uang muka Aplikasir

Aplikasir memiliki fitur cetak struk ke printer thermal bluetooth, untuk melakukan cetak struk dapat mengikuti langkah sebagai berikut :

  1. Hidupkan printer thermal bluetooth dan hidupkan Bluetooth di HP masing-masing
  2. Pairing printer melalui pengaturan/setting di HP masing-masing, scan perangkat lalu pairing dan pastikan status sudah terpairing

  3. Buka Aplikasir, untuk melalukan cetak struk bisa dilakukan setelah selesai transaksi pembayaran atau melalui menu riwayat untuk mencetak struk transaksi yang sudah lampau
  4. Lakukan tambah transaksi penjualan lalu masuk ke menu pembayaran
  5. Klik tombol bayar dan OK untuk memproses pembayaran
  6. Pilih “Printer” untuk mencetak struk ke printer bluetooth
  7. Aplikasi akan melakukan koneksi dan proses print ke printer
  8. Tunggu hingga struk tercetak pada printer, notifikasi “struk telah dicetak”

Mencetak melalui menu riwayat :

  1. Buka menu “Riwayat”
  2. Pada menu riwayat ini dapat melakukan pencarian riwayat transaksi dengan :
    1. By Tanggal di form tanggal
    2. By Nomor Struk di form  cari no struk
    3. Filter kanal untuk memfilter transaksi offline dan online
    4. Filter Status untuk mencari status yang Lunas atau Hutang
    5. Filter kasir untuk mencari transaksi yang dilakukan user kasir masing-masing
  3. Buka detail transaksi dengan klik tombol detail hijau segitiga pada transaksi yang dipilih
  4. Untuk cetak struk ke printer, klik Icon Printer pada bawah kanan, maka proses print akan dilakukan
  5. Tunggu hingga proses print selesai dan struk tercetak
You May Also Like
Panduan transaksi hutang dengan uang muka Aplikasir

Panduan Menambahkan Peta Lokasi Toko Online Aplikasir

Aplikasir memiliki fitur website toko online yang dapat ditambahkan informasi lokasi berupa peta online dari google map untuk menambahkan peta ikuti langkah berikut : Buka Aplikasir Buka Menu Setting Website…
Panduan transaksi hutang dengan uang muka Aplikasir

Panduan transaksi hutang dengan uang muka Aplikasir

Panduan transaksi hutang dengan uang muka Aplikasir –  Aplikasir memiliki fitur hutang yang sekarang mendukung juga fitur uang muka atau down payment (DP) untuk menggunakan fitur ini ikuti langkah berikut…

Panduan Import dan Import Update Data Supplier

Aplikasir memiliki berbagai fitur import data. salah satunya adalah import data supplier dan import update data supplier. Pada fitur ini kamu bisa membuat banyak data supplier sekaligus dalam 1x import,…
Panduan transaksi hutang dengan uang muka Aplikasir

Panduan Import Produk ke Aplikasir

Aplikasir memiliki fitur pada paket premium, Import produk , dengan fitur import ini pengguna dapat menginputkan banyak produk sekaligus dalam 1 kali import dengan import file berjenis CSV. Pada panduan…